SEMARAK QURBAN TH 2022


TIDAR SELATAN - Perayaan Hari Raya Iedul Adha hari Raya Iedul Qurban pada tahun 2022 M/ 1443 sejumlah kampung di seluruh Kelurahan Tidar Selatan sangat antusias melaksanakan Sholat Iedul Adha dan melakukan Penyembelihan Hewan Qurban.
Menurut sumber yang telah dilaporkan oleh BABINSA KEL.TIDAR SELATAN Bp. Serka Muh.Rofik dari berbagai Kampung se kelurahan Tidar Selatan kepada Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Tidar Selatan.
Hari minggu Tanggal 10 juli 2022 mulai Pukul 08.00 wib Babinsa dan Babinkamtibmas kel Tidar Selatan melaksanakan giat pemantauan pemotongan hewan Qurban dalam rangka Hari Raya idul adha 1443 Hijriah di wilayah kel tidar selatan kecamatan Magelang Selatan

Adapun lokasi wilayah yg melaksanakan giat Penyembelihan Hewan Qurban sebagai berikut :
1.Kp. Tidar Salakan
Sapi   1 ekor
Kambing  11 ekor
2.kp. Tidar Campur / Masjid AlBarokah
Sapi    1 ekor
Kambing 13 ekor
3.Masjid Al Ittihat
Sapi    4 ekor
Kambing  4 ekor
4.Tidar Sari Rw 10
 Sapi    1 ekor
Kambing 4 ekor
5.RW  11 Tidar sari
Sapi     3 ekor
Kambing 26 ekor
6.RW  12 Tidar sari
Sapi   1 ekor
Kambing 4 ekor
7. Kampung Tidar Warung 
Jumlah Sapi 7 ekor
Jumlah Kambing 11 ekor

Kegiatan Penyembelihan Hewan Qurban masing masing kampung dilaksanakan oleh Panitia Qurban dengan lancar dan langsung didistribusikan langsung ke penerima daging masyarakat sekitar.  















Komentar